Sunday, 20 January 2013

Usaha Kerupuk Kulit - Cara Membuat Kerupuk Kulit

Untuk kali ini blog Ide Bisnis dan Ide Usaha akan menyuguhkan cara membuat kerupuk kulit serta menjelaskan sedikit tentang usaha kerupuk kulit.

Sebelumnya apakah anda pernah makan kerupuk kulit? Tentunya pernah bukan, sebab terkadang kita tidak tau yang kita makan itu kerupuk dari kulit atau tidak. Tetapi yang terpenting kerupuk kulit itu harga per kilonya jauh lebih mahal ketimbang harga beberapa jenis kerupuk lain. Baik itu kerupuk yang mentah atau kerupuk yang sudah siap makan alias sudah digoreng.

Untuk kerupuk dari kulit yang dimaksud disini yaitu kerupuk dari kulit sapi. Bukan dari kulit singkong, kulit Lele, kulit ikan atau kulit kerbau. Untuk kerupuk kulit sendiri di pasaran lumayan banyak peminatnya. Walaupun banyak yang lebih suka kerupuk kulit yang sudah jadi atau sudah digoreng.
Jadi bagi yang ingin menjalankan bisnis atau usaha ini lebih baik jual kerupuk kulit anda dalam bentuk jadi atau sudah digoreng. Kemudian anda mengemasnya dalam ukuran yang kecil-kecil. Anda juga dapat berinovasi yaitu kerupuk yang anda goreng bukan digoreng dengan minyak goreng tetapi dengan pasir.

Untuk cara membuat kerupuk dari kulit, anda dapat mengunjungi situs-situs dibawah ini:
  1. Resep dari situs pertama
  2. Resep dari situs kedua
  3. Resep dari situs ketiga
Itulah 3 situs yang memberikan informasi mengenai cara atau resep dalam pembuatan kerupuk kulit. Yang mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda yang sedang mencari informasi mengenai resep pembuatan kerupuk ini.

Sepertinya itu saja ulasan sedikit mengenai usaha kerupuk kulit serta cara membuat kerupuk kulit. Mudah-mudahan yang sedikit ini dapat bermanfaat, jadilah seseorang yang mampu memberikan manfaat bagi orang lain sebab itulah sebaik-baiknya manusia. 3G5F65R4YM8Z


No comments:

Post a Comment